Posts

Sejarah Masuknya Jamaah Tablig ke Desa Temboro dan Pondok Pesantren Al Fatah Magetan

Santri Pesantren Al-Fatah Temboro berpose di Masjid Markaz Trangkil Almarhum Kyai Haji Uzairon Thoifur Abdillah rahimaullah pernah menceritakan mengenai ihkwal Jemaah dakwah pertama di desa Temboro, Karas, Magetan. Kyai berkata bahwa Jemaah pertama yang sampai ke Temboro ialah Jemaah Ulama dari Pakistan, diawal tahun 80-an. Jemaah ini datang ke Pondok Kyai Mahmud (sekarang pondok al-Fatah), ketika waktu shalat Zuhur baru masuk , santri-santri pondok dan Kyai Mahmud baru sedang memulai shalat Zuhur dimana Kyai Mahmud sendiri yang menjadi Imam dalam shalat berjemaah tersebut, jemaah ini kemudian turut bershalat bersama di belakang Kyai Mahmud .
Recent posts